Tuesday, May 28, 2019

Tutorial Corel Draw Cara membuat spanduk idul fitri lebaran di Corel Dra...

Idulfitri (bahasa Arabعيد الفطرtranslit. ‘Īdul-fiṭr‎), atau juga ditulis dengan Idul Fitri, atau Lebaran di Indonesia adalah hari raya umat Islam yang jatuh pada tanggal 1 Syawal pada penanggalan Hijriyah. Karena penentuan 1 Syawal yang berdasarkan peredaran bulan tersebut, maka Idul Fitri atau Hari Raya Puasa jatuh pada tanggal yang berbeda-beda setiap tahunnya apabila dilihat dari penanggalan Masehi
Di Indonesia sering mengucapkan doa Minal 'Aidin wal-Faizin, sebenarnya itu adalah tradisi masyarakat Asia Tenggara. Menurut sebagian besar ulama ucapan tersebut ditidaklah berdasar dari ucapan dari Nabi Muhammad. Perkataan ini mulanya berasal dari seorang penyair pada masa Al-Andalus, yang bernama Shafiyuddin Al-Huli, ketika dia membawakan syair yang konteksnya mengisahkan dendang wanita pada hari raya.[4]
Adapun ucapan yang disunnahkan olehnya adalah Taqabbalallahu minna wa minkum ("Semoga Allah menerima amal kami dan kalian") atau Taqabbalallahu minna waminkum wa ahalahullahu ‘alaik ("Semoga Allah menerima (amalan) dari kami dan darimu sekalian dan semoga Allah menyempurnakannya atasmu" dan semisalnya.”)


DOWNLOAD
download file CDR spanduk lebaran

Tuesday, May 21, 2019

Tutorial Corel Draw Cara membuat Desain Brosur Undangan Bukber

Desain undangan bukber bulan ramadhan 2019


Bulan suci Ramadhan tidak terlepas dari kegiatan yang namanya Buka Puasa Bersama, sebagai media promosi untuk mengajak orang mengikuti kegiatan Bukber, maka dibuatlah berbagai macam brosur atau undangan ajakan untuk Buka Puasa Bersama. 



Mau tahu cara saya mendesain undangan Bukber ( Buka Puasa Bersama )